Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap IV
Bupati Wonosobo menghadiri penutupan TMMD Sengkuyung Tahap IV yang berlangsung di Desa Dempel, Kecamatan Kalibawang. (6/11)
Program TMMD menjadi bukti nyata semangat gotong royong antara TNI dan masyarakat dalam mempercepat pembangunan desa serta memperkuat ketahanan sosial di wilayah pedesaan.
Dengan semangat Sengkuyung Bareng Mbangun Desa, Wonosobo terus melangkah menuju kemajuan yang merata hingga pelosok.
Bagikan:
laravel-share::laravel-share-fa5.facebook
laravel-share::laravel-share-fa5.twitter
laravel-share::laravel-share-fa5.whatsapp
6 kali dilihat
© Hak Cipta 2022. Diskominfo Kab. Wonosobo oleh Isa Maulana Tantra